ikut bergabung

LAKSUS Ingatkan Lokasi Proyek PSEL di Green Eterno Bisa Berisiko Hukum


Foto/Int: Pergudangan Green Eterno di Jalan Tol Ir. Sutami Kec.Tamalanrea yang akan dijadikan lokasi proyek PSEL

Makassar

LAKSUS Ingatkan Lokasi Proyek PSEL di Green Eterno Bisa Berisiko Hukum

Sementara di Bontoa dinilai sangat cocok untuk PSEL. Selain luas lahannya yang mencapai 10 hektar lebih (SHM), juga berada tak jauh dari Sungai Tallo sebagai bahan baku air untuk proyek tersebut.

Lahannya juga sudah bersertifikat dan memilili akses jalan cukup lebar, yang bisa dilalui armada sampah ke lokasi PSEL. Lokasi tersebut juga jauh dari permukiman penduduk sehingga tidak banyak berdampaak ke masyarakat sekitar.

Proyek PSEL adalah proyek investasi yang diestimasi menelan anggaran Rp2 triliun lebih. Proyek ini dimenangkan oleh PT Grand Puri Indonesia.

Proyek ini akan dimulai bulan Juni 2024 dan diperkirakan akan beroperasi dua tahun ke depan. (drw)

Baca Juga :   RSUD Daya Sosialisasi Peningkatan Mutu Layanan untuk Persiapan Akreditasi

dibaca : 1.219

Laman: 1 2



Komentar Anda

Berita lainnya Makassar

Populer Minggu ini

Arsip

To Top