ikut bergabung

Operasi TMC Siaga Darurat Karhutla Diterjunkan di Riau


Nasional

Operasi TMC Siaga Darurat Karhutla Diterjunkan di Riau

“Hasil pantauan citra radar cuaca BMKG kemarin terpantau awan-awan potensial berada di Barat Laut – Utara dari Kota Pekanbaru. Hasil observasi tim flight scientist pada penerbangan terpantau adanya awan-awan Cumulus di Kab. Siak, Kampar dan Bengkalis dengan ketinggian puncak awan sekitar 10.000 – 12.000 kaki,” paparnya. Berdasarkan citra radar BMKG, lanjut Adi Bayu, terpantau hujan di sekitar Kabupaten Siak dan Bengkalis Provinsi Riau pada pukul 16.40 – 17.00 WIB.

Menurut Adi Bayu, dalam beberapa hari kedepan di Provinsi Riau masih berpeluang untuk terjadinya pertumbuhan awan yang potensial untuk dilakukan penyemaian. Selain monitoring realtime awan melalui radar BMKG, tim TMC juga melakukan pengamatan titik api dan titik panas, baik secara langsung (oleh tim Manggala Agni dan melalui satelite milik LAPAN). “Tujuan lokasi penyemaian selalu menyesuaikan potensi awan dan lokasi titik panas maupun titik api,” ujarnya. (BBTMC)

Baca Juga :   Menghindari Ancaman Kejahatan di Dunia Digital

dibaca : 45

Laman: 1 2



Komentar Anda

Berita lainnya Nasional

Populer Minggu ini

Arsip

To Top