ikut bergabung

Pemberdayaan Forum Desa Semen Tonasa Aktifkan Pengrajin Anyaman Bambu


Sulsel

Pemberdayaan Forum Desa Semen Tonasa Aktifkan Pengrajin Anyaman Bambu

Selain anyaman bambu dari desa ini. Potensi Desa Taraweang yang diproduksi melalui program pemberdayaan masyarakat melalui binaan PT Semen Tonasa adalah pembibitan pepaya California.

“Kami mengapresiasi kepedulian PT Semen Tonasa atas kepedulian dan perhatian dalam program pemberdayaan masyarakat desa Taraweang, sehingga melalui program tersebut, warga semakin bertambah pengetahuan dan kesejahteraannya meningkat,” terangnya.

Sementara Kepala Unit Humas dan Sekretariat PT Semen Tonasa Andi Muhammad Said Khalik yang dihubungi Jumat (9/10) mengatakan bahwa terbangunnya sinergitas antara korporasi dan stakeholder secara berkesinambungan akan membentuk pengembangan kemandirian masyarakat sekitar secara berkelanjutan.

Kualitas dan mutu produk pengrajin bambu asal desa taraweang juga tidak diragukan lagi, kualitasnya bagus dan harganya juga terjangkau.

“Untuk itu PT Semen Tonasa secara terus menerus berupaya untuk membuat inovasi-inovasi yang dapat diterapkan sesuai dengan karakteristik dan potensi daerah sekitar pabrik, sehingga dengan sendirinya secara tidak langsung dapat menambah perekonomian masyarakat,” pungkas Andi Said. (udi)

Baca Juga :   BPP Bulukumpa Raih Piala Bergilir Bupati Bulukumba

dibaca : 64

Laman: 1 2



Komentar Anda

Berita lainnya Sulsel

Populer Minggu ini

Arsip

To Top