ikut bergabung

Wagub Buka Rakor Sensus Penduduk di Kantor Gubernur Perwakilan Toraja


Sulsel

Wagub Buka Rakor Sensus Penduduk di Kantor Gubernur Perwakilan Toraja

“Per 27 Agustus 2020, Provinsi Sulawesi Selatan berada di urutan pertama persentase realisasi belanja APBD Provinsi se Indonesia Tahun Anggaran 2020. Persentase itu melebihi persentase secara Provinsi bahkan secara Nasional, yakni 62,55 perse ,” ujarnya.

“Kami harap di kondisi pandemi ini, pelaksanaan sensus penduduk tetap memperhatikan protokol kesehatan, karena akan berinteraksi sama masyarakat dan melakukan pendekatan terbaik. Kami imbau Kepala Daerah sampai tingkat RW atau Kepala Dusun untuk membantu petugas kita yang turun, bisa memberikan informasi agar bisa proteksi diri dengan melakukan regulasi pencegahan Covid-19,” pintanya.

Andi Sudirman mengaku, pencatatan statistik kependudukan sangat penting. Melalui data ini akan menghadirkan sebuah kebijakan suatu daerah.

“Adanya sensus penduduk dengan door to door ini, bisa memperlihatkan data yang jauh berbeda, yang bisa jadi acuan bersama, tingkat akurasi yang tinggi, dengan kerja-kerja yang ulet, ikhlas, berintegritas dan profesional, maka hasilnya bosa dapat lebih baik. Sehingga pemangku kebijakan bisa memberikan kebijakab yang tepat untuk masyarakat,” paparnya.

Rakor Pelaksanaan Sensus Penduduk ini diikuti oleh Bupati/Walikota se Sulsel, OPD terkait, serta camat se Sulsel. (*)

Baca Juga :   Masyarakat Boiya Enrekang Desak Aparat dan Pemerintah Hentikan Aktivitas Tambang Ilegal

dibaca : 63

Laman: 1 2



Komentar Anda

Berita lainnya Sulsel

Populer Minggu ini

Arsip

To Top