ikut bergabung

121 Desa di Gowa Terapkan PSBK, Didanai APBDes


Salah satu desa di Gowa yang memeriksa setiap pengunjung desa.

Sulsel

121 Desa di Gowa Terapkan PSBK, Didanai APBDes

Upaya lainnya yang dilakukan dalam memutus mata rantai penyebaran covid-19 ini dengan aktif melakukan penyemprotan disinfektan di tempat-tempat umum, seperti masjid dan perkantoran, termasuk pula di rumah-rumah warga.

Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (PMD) Kabupaten Gowa Muh Asrul mengatakan,  jumlah anggaran yang disiapkan di 121 desa untuk penanganan covid-19 ini sekitar Rp 15 miliar yang berasal dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes).

” Anggaran ini digunakan antara laib untuk pembuatan posko, penyemprotan disinfektan, pengadaan APD dan pemberian paket sembako kepada yang terindentifikasi,” jelas Asrul.-

Baca Juga :   Waduh, 592 Warga Sidrap Pernah Kontak Erat dengan Terkonfirmasi Covid-19 

dibaca : 74

Laman: 1 2



Komentar Anda

Berita lainnya Sulsel

Populer Minggu ini

Arsip

To Top