ikut bergabung

Iqbal Canangkan Kesatuan Gerak PKK-KB Kesehatan di Pisang Selatan


Berita

Iqbal Canangkan Kesatuan Gerak PKK-KB Kesehatan di Pisang Selatan

“Begitu dia datang mendaftar, dia hanya scan bisa langsung. Jadi tidak perlu lagi ditanya siapa namanya, di mana alamatnya,” jelasnya.

Ketua Panitia Pencanangan Hari Kesatuan Gerak PKK Kesehatan Tingkat Kota Makassar Tahun 2019, Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat Dinas Kesehatan Kota Makassar, Drg. Ita Anwar, mengatakan, kegiatan ini dilaksanakan selama bulan September hingga November 2019. Dalam pelaksanaannya akan dilaksanakan berbagai kegiatan. Antara lain pemeriksaan IVA secara gratis, pelayanan peserta KB baru khusus IUD dan Implan kurang lebih 100 peserta, dan pemberian makanan tambahan (PMT) kepada anak balita dan ibu hamil.

Ditambahkannya, setelah pencanangan kemarin, 15 kecamatan akan serentak melaksanakannya di wilayah masing-masing.

Programnya antara lain pembinaan desa wisma, pembinaan posyandu dan revitalisasi posyandu penyuluhan tentang kesehatan lingkungan, gizi, PHBS, KIA dan Narkoba. Selain itu ada program KB meliputi pembinaan kesehartan ber KB dan pelayanan Akseptor baru, Program kesehatan reproduksi remaja, pembinaan ketahanan dan kesejahteraan keluarga.

“Program kesehatannya sendiri meliputi lingkungan bersih dan sehat pencegahan dan pemberantasan penyakit, seperti DBD, Diare, Gizi kesehatan ibu dan anak, promosi kesehatan, dan PHBS,” kata Drg. Ita Anwar. (**)

Baca Juga :   Panglima TNI Apresiasi KSAL dan Danny Pomanto Atas Penyelenggaraan MNEK di Makassar

dibaca : 58

Laman: 1 2



Komentar Anda

Berita lainnya Berita

Populer Minggu ini

Arsip

To Top